Tebak Karakter Wanita Idamanmu Berdasarkan 5 Gaya Berpakaiannya Ini!

0
13
Tebak Karakter Wanita Idamanmu Berdasarkan 5 Gaya Berpakaiannya Ini!

Ternyata gaya berpakaian wanita sehari-hari secara nggak langsung akan mencerminkan kebiasaan dan kepribadian pemiliknya!

 

Pernahkah kamu memperhatikan wanita saat berpakaian? Sebuah penelitian menyebutkan bahwa wanita sering mengungkapkan perasannya melalui pakaian yang dikenakan. Meski mungkin tak disadari olehnya, dan tentunya setiap wanita memiliki gayanya masing-masing dalam berpakaian.

Jadi untuk mengetahui kepribadian seorang wanita, kamu bisa menebaknya melalui cara berpakaian mereka. Penasaran POPle?

1. Simple

Simpel dan serba praktis, wanita seperti ini adalah pribadi yang terbuka dan punya toleransi tinggi, ia tipe orang yang mudah memaafkan orang lain. Karakternya yang terbuka membuat orang ini banyak disukai dan populer di kalangannya.

2. Artistik

Wanita artistik adalah dramatis, wanita ini punya selera yang mungkin terlihat asing bagi orang lain, karena itu memang ciri khas mereka. Kepribadian mereka unik, orangnya juga kreatif dan penuh imanjinasi. Orang ini juga selalu ingin berbeda dari orang lain.

Wow, Inikah Model Super Seksi Pacar Baru Valentino Rossi?

3. Feminim

Wanita yang menampilkan gaya berpakaian feminim mengambarkan kepribadiannya yang lembut, dan romantis. Wanita ini adalah tipe perfeksionis, karena ia memperhatikan penampilannya bahkan sampai hal-hal yang detail, seperti aksesoris atau bahan pakaiannya.

4. Elegan

Ada lho wanita yang selalu ingin tampil elegan, karakter atau kepribadian wanita ini adalah natural. Ia ingin terlihat sealami mungkin dalam setiap penampilanya. Orang ini juga tidak terlalu memperhatikan trend pakaian, ia lebih suka menyimpan banyak koleksi pakaian lama yang menurutnya nyaman.

Dibayar Pakai Bitcoin, Penari Cantik nan Seksi Ini Hasilkan Ratusan Juta Sebulan!

5. Sporty

Wanita yang memilih tampil sporty melambangkan kepribadian yang natural. Biasanya ditunjukkan dengan paduan antara kaus oblong dan celana jeans dalam keseharian mereka.

(Visited 689 times, 1 visits today)