4 Cara Ini Ampuh Tanggulangi Mimpi Basah Pas Tidur

0
18
Benarkah Tidur di Akhir Pekan Bikin Panjang Umur? Ini Kata Peneliti..

Ini untuk yang nggak mau keseringan celana lengket di pagi hari karena Mimpi Basah!

 

Risih sudah pasti, tapi sampai saat ini yang namanya mimpi basah memang sukar diprediksi kedatangannya.

Perlu Anda ketahui terlalu sering memikirkan seks ketika tidur biasanya akan mengalami mimpi basah. Bahkan ini bisa membuat Anda melakukan aksi seks solo tanpa sadar. Waduh…

Beberapa pemuda memang kerap dihantui mimpi basah. Ini bisa terjadi beberapa kali seminggu. Dan menurut survei dari pria Amerika, ternyata 83% orang-orang sering mengalami ejakulasi saat tidur dalam keadaan tertentu.

Dilansir dari Daily Star, hal ini memang alami terjadi dan umum pada remaja yang memasuki masa pubertas. Tapi hal itu sebenarnya baik, karena menandakan proses pendewasaan seseorang.

Tapi, jika sudah cukup umur masih saja suka wed dream, Anda bisa cegah dengan cara berikut:

 

Posisi Tidur Bisa Cerminkan Cara Orang Mengatur Keuangan!

 

1. Santai

Kondisi tubuh stres ternyata membuat pria mudah mengalami mimpi basah. Beberapa peneliti menyarankan untuk tidur dalam keadaan santai dan pastikan cukup. Selain itu rajinlah berolah raga untuk tubuh lebih segar.

 

2. Tidur terlentang

Malam Kerap Dihantui Mimpi Basah? 4 Cara Ini Ampuh Menghilankannya

Ini untuk menghindari rangsangan tanpa sengaja di malam hari. Tidur dalam posisi tengkurap akan membuat Mr. P terjepit dan tergesek, ini bisa merangsang gairah di malam hari.

 

Lagi Ramai Pengunjung, LED di Mall Ini Siarkan Film Porno!

 

3. Hindari Film Porno

Malam Kerap Dihantui Mimpi Basah? 4 Cara Ini Ampuh Menghilankannya

Khususnya sebelum Anda tidur!

Adegan dalam film porno bisa membuat Anda terus berpikiran kotor. Ini membuat otak jadi bekerja di malam hari karena berimajinasi nakal dan perlahan bisa merangsang birahi.

 

4. Kurangi Masturbasi

Malam Kerap Dihantui Mimpi Basah? 4 Cara Ini Ampuh Menghilankannya

Sebagian pria merasa nyaman melakukan masturbasi karena memberikan kenikmatan seksual tersendiri.

baru-baru ini peneliti tengah berusaha menemukan kaitan hubungan seksual antara masturbasi dengan mimpi basah. Peneliti seks Alfred Kinsey percaya ada beberapa korelasi antara frekuensi masturbasi dan frekuensi mimpi basah.

Kinsey mengatakan: “Secara umum laki-laki yang memiliki frekuensi tertinggi mimpi basah kemungkinan besar suka melakukan masturbasi”.

Ini Alasan Untuk Jangan Pernah Tinggalkan Masturbasi Setelah Menikah!

 

Jadi tahu ya apa saja yang harus dihindari?

(Visited 2,964 times, 1 visits today)