Meskipun gejala alergi pada kondom berbeda pada setiap orang, kamu bisa berhenti memakai kondom jika mengalami tanda berikut ini!
Sejatinya kondom adalah alat kontrasepsi yang digunakan sebagai ppencegah kehamilan dan penyakit menular seksual saat melakukan hubungan seksual. Namun tidak semua orang bisa mendapatkan keamanan dan kenyamanan dalam menggunakan kontrasepsi berbasis kondom lateks. Bisa saja kamu terkena alergi seks, seperti dilansir dari menshealth inilah 5 tanda-tandanya..
1. Gatal dan iritasi
Rasa gatal dan iritasi di area Mr.P dapat disebabkan oleh reaksi spermisida yang ada pada kondom. Apabila mengalami gejala itu, itu tandanya kamu harus menghentikan pemakaian kondom untuk sementara waktu. Memang beberapa kondom memiliki komposisi yang berbeda, Untuk itu kamu bisa mencoba merek kondom lainnya.
2. Mata berair
Ternyata gejala alergi terhadap pemakaian kondom bisa dilihat dari mata yang berair. Hal ini adalah bentuk dari alergi lateks dari kondom yang mampu mencapai saraf optik mata melalui darah. Sehingga menyebabkan mata berair, hingga iritasi pada mata.
3. Mual
Reaksi alergi selanjutnya adalah rasa mual. Hal ini disebabkan oleh lateks atau spermisida. Sehingga dapat menyebabkan rasa mual dan juga pusing. Beberapa orang menganggap ini adalah bentuk dari gangguan pencernaan dan tidak mencari pengobatan sampai akhirnya terlambat ditangani.
4. Ruam pada kulit
faktanya, reaksi alergi dari kondom bukan hanya pada area genital saja, namun juga dapat menyebabkan ruam dan gatal-gatal pada kulit di permukaan tubuh yang lainnya. Untuk itu kamu harus peka dan lebih berhati-hati.
Ups! Kenapa Basah-Basahan ala Chaca Charoline Malah Bikin Kepanasan
5. Tekanan darah rendah
Dalam kasus ekstrem, reaksi alergi pada kondom dapat menyebabkan penurunan tekanan darah. Jika tidak segera diobati, kondisi ini dapat berakibat fatal.
Lalu apakah kamu mendapati alergi tersebut POPle? Nah, masih mau tahu lebih banyak lagi berita terbaru? download aja aplikasi POPULAR NOW yang tersedia di Google Playstore dan iOS Store atau bisa langsung unduh disini!