Hobi Main Futsal di Malam Hari? Hati-Hati Ada Bahayanya Lho…

0
18
main futsal

Futsal pada saat ini sedang menjadi tren olahraga yang cukup favorit di kalangan masyarakat. Hobi Main Futsal di Malam Hari? Hati-Hati Ada Bahayanya Lho…

Banyak orang yang melakukan olahraga futsal ini pada malam hari. Apakah mereka tidak tidak tahu bahaya olahraga futsal di malam hari? Sebetulnya banyak diantara mereka yang tahu kalau bermain futsal pada malam hari ini bisa menyebabkan badan menjadi tidak sehat namun tetap saja melakukannya.

Paling tidak dua faktor yang membuat mereka lebih senang melakukan olahraga futsal malam hari. Pertama, tidak panas. Kedua, faktor tidak ada waktu di waktu siang untuk bermain karena pekerjaan sehingga mereka melakukan olahraga futsal ini pada malam hari.

Cantik dan Seksi! 4 Cewek Ini Jago Memainkan Si Kulit Bundar!

Bahaya Angin Malam

Jika memang tidak bisa dilakukan di siang hari supaya badan tidak terkena efek buruk dari angin malam sebaiknya olahraga futsal di malam hari dilakukan tidak terlalu sering. Misalkan dua minggu sekali. Selain itu waktu pelaksanaan olahraga ini jangan melebihi waktu untuk tidur.

Sebab resiko bahaya olahraga futsal pada malam hari lebih besar terutama untuk kesehatan tubuh. Waktu malam merupakan waktu istirahat. Jika waktu untuk istirahat ini dipakai untuk beraktifitas maka tubuh tidak mendapatkan kebutuhannya untuk beristirahat.

Waktu istirahat malamnya pun akhirnya menjadi berkurang sehingga pada siangnya mengantuk. Lebih-lebih siangnya kemudian harus bekerja maka akibatnya tubuh makin kelelahan dan kehabisan energi. Karena tubuh kurang beristirahat maka penyakit mudah menyerang. Selain itu pada waktu-waktu tidur mengingat hormon-hormon dalam tubuh bekerja jauh lebih aktif dan giat.

(Visited 57 times, 1 visits today)