Ini Dia Festival Api Yang Pesertanya Banyak Setengah Telanjang!

0
15
festival api

Termasuk festival unik di Eropa. Festival Api ini banyak pesertanya pada setengah telanjang sambil mengarak api.

 

Festival Beltane Fire ini adalah festival untuk merayakan kedatangan musim panas.

Acara yang kali pertamanya diselenggarakan pada pertengahan 1980-an silam sekaligus menandai berakhirnya musim dingin.

Festival yang belum lama digelar ini mengundang ribuan penonton untuk berkumpul di perbukitan Calton Hill, Skotlandia. Mereka menonton para  penari api, pertunjukan teater dan api unggun besar.

festival api

Festival Api ini sendiri berpusat pada prosesi magis yang dipimpin oleh May Queen dan istananya.

Dalam prosesi itu, Green Man dibunuh oleh May Queen dan dibangkitkan dalam pertunjukan ritual yang dramatis, sebelum menyalakan api unggun Beltane untuk menyambut musim panas.

10 Festival Seks Terheboh di Dunia

Tapi entah kenapa api yang digunakan dalam festival ini menggunakan kayu dari festival tahun lalu. Mungkin untuk berhemat ya? mungkin juga.

festival api

Sementara itu, Juru bicara Beltane Fire Society mengatakan tahun  ini adalah perayaan Festival Api Beltane ke-30 dan pihaknya telah meminta para relawan yang terlibat untuk berpikir besar dan mengeksplorasi akar dari festival ini.

Duh, Panas-Dingin Gara-Gara Festival Ski Bikini di Rusia!

“Beltane adalah acara yang tidak bisa dijelaskan, festival ini harus dirasakan dan itulah yang membuatnya begitu istimewa.” katanya dikutip BBC. “Kami benar-benar ingin menjangkau masyarakat luas tahun ini.”

Tak ketinggalan, Angus Farquhar, Pendiri Beltane Fire Festival Edinburgh  menambahkan sejak pihaknya  me-restart bentuk modern  festival ini 30 tahun yang lalu, Festival Beltane terus tumbuh dan berkembang seperti sekarang.

 

Nah, sepertinya di Indonesia tak ada festival sepanas ini ya POPle!

 

(Visited 889 times, 1 visits today)